Home / Belitong Economic and Business

Selasa, 10 Januari 2023 - 15:23 WIB

Terkait Pengembangan Pelabuhan Tanjung Batu, Sanem: Usaha Besar Pasti Tantangannya Besar

Penandatanganan perjanjian komitmen terkait kerja sama antara pelabuhan Tanjung Batu dengan PT. Temas Port dalam bidang pengembangan pelabuhan Tanjung Batu, di ruang rapat Bupati Belitung, Selasa (10/1) pagi.

Penandatanganan perjanjian komitmen terkait kerja sama antara pelabuhan Tanjung Batu dengan PT. Temas Port dalam bidang pengembangan pelabuhan Tanjung Batu, di ruang rapat Bupati Belitung, Selasa (10/1) pagi.

BelitongToday, Tanjungpandan – Pemerintah Kabupaten Belitung terus melakukan berbagai upaya dalam rangka mengembangkan Pelabuhan Tanjung Batu sehingga pemanfaatannya tidak hanya sebatas untuk Belitung tetapi juga untuk nasional.

“Usaha besar, pasti tantangannya besar, sekian lama kita berupaya membangun Pelabuhan Tanjung Batu ini karena nanti pemanfaatannya tidak hanya untuk Belitung tetapi juga untuk kepentingan secara nasional,” kata Bupati Belitung, Sahani Saleh saat diwawancarai awak media di Ruang Rapat Bupati Belitung usai acara penandatanganan kerja sama antara Pelabuhan Tanjung Batu dengan PT. Temas Port, Selasa (10/1) pagi.

Baca Juga  Pemkab Belitung Pastikan Stok Bahan Kebutuhan Pokok Cukup, Harga Bahan Stabil

Pria yang akrab di sapa Sanem itu menambahkan, Pelabuhan Tanjung Batu yang diresmikan Presiden RI Joko Widodo memang diperuntukkan sebagai tol lautnya Indonesia dan pemanfaatan Alur Laut Kepulauan Indonesia (ALKI) I yang strategis.

Baca Juga  Sanem Bakal Lepas Keberangkatan 112 CJH Belitung, Imbau Jamaah Tidak Bawa Barang Berbahaya

“Badan Usaha Pelabuhan (BUP) itu bukan usaha kecil-kecilan, tapi usaha yang besar. Seharusnya modalnya Rp500 miliar sedangkan kita cuma Rp5 miliar,” jelasnya.

Rapat pemaparan terkait kerja sama antara pelabuhan Tanjung Batu dengan PT. Temas Port dalam bidang pengembangan pelabuhan Tanjung Batu, di ruang rapat Bupati Belitung, Selasa (10/1) pagi.

Share :

Baca Juga

Mustakim Bank Sumsel Babel

Belitong Economic and Business

Mustakim Harapkan Bank Sumsel Babel Bisa Lebih Eksis di Belitung

Belitong Economic and Business

Jelang Idul Fitri 1445 Hijiriah, Forkopimda Belitung Timur Tinjau Ketersediaan Pangan di Pasar

Belitong Economic and Business

Jelang Akhir Masa Libur Lebaran 2025, Penumpang Express Bahari 3 E Naik, Segini Jumlahnya
Tarif Pelabuhan Tanjung Batu

Belitong Economic and Business

PT Pelabuhan Tanjung Batu Port Sosialisasikan Tarif Pelabuhan Tanjung Batu
Kerang Dara

Belitong Economic and Business

Bernilai Ekspor dan Ekonomi Tinggi, Hkm Seberang Bersatu Kembangkan Budidaya Kerang Dara

Belitong Economic and Business

Kabupaten Beltim Alami Inflasi Sebesar 0,29 Oktober 2024
Sertifikat Halal Pj. Gubernur Babel

Belitong Economic and Business

Bangun Kepercayaan Wisatawan, Pj. Gubernur Babel Sebut Sertifikat Halal Penting Dimiliki Pelaku UMKM

Belitong Economic and Business

Masyarakat Belitung Serbu Pasar Tani HUT Korpri Ke-52